7 Minuman Agar Tidak Mual saat Hamil Muda, Efektif dan Berkhasiat


Minuman agar tidak mual saat hamil akan dibahas kali ini. Setiap perempuan pada umumnya akan merasakan tanda-tanda kehamilan. Tanda-tanda kehamilan salah satunya adalah mual. Tanda kehamilan lainnya seperti telat datang bulan atau menstruasi dan mengalami flek darah dari vagina. Tanda kehamilan seperti mual ini biasanya kadang sering kali tidak disadari dan perempuan merasa hanya sedang mengalami masuk angin biasa.

minuman agar tidak mual saat hamil
minuman mengatasi mual

Tapi ternyata mual merupakan salah satu tanda-tanda bahwa perempuan sedang hamil. Biasanya mual ini muncul karena dipicu oleh bau tertentu yang menyengat. Biasanya mual dirasakan pada awal kehamilannya dan akan menghilang seiring berkembangnya janin.

baca juga : Penyebab Pusing dan Mual Saat Hamil Muda

Tentang Muntah dan Mual Selama Hamil

Mual serta muntah yang umumnya berlangsung pada 3 bulan awal kehamilan pula kerap diujarkan dengan morning sickness. Wanita yang tengah berbadan dua mempunyai jenjang mual yang berlainan; ada yang tidak merasakan tanda- tandanya, ada yang sesekali merasakan tanda- tandanya, serta terdapat jua yang selalu merasa amat mual dan muntah maka butuh penanganan ekstra.

minuman agar tidak mual saat hamil
Jus Herbal Kehamilan Herbanit

Kurang lebih separuh dari seluruh wanita yang tengah berbadan dua merasa mual dan muntah sepanjang awal kehamilan. Jadi, itu dapat dikira sebagai bagian wajar dari kehamilan. Ini kerap diujarkan morning sickness, namun tanda- tandanya dapat berlangsung kapan saja- tidak cuma di pagi hari. tanda- tandanya ringan dalam banyak perkara. Perasaan mual( mual) rata- rata datang dan pergi. Mereka lazimnya terjadi antara 1 dan 4 jam pada suatu masa. Sebagian perempuan mempunyai pertanda yang lebih gawat serta selalu dan atau maupun lebih lama muntah. Kamu bisa jadi hanya hadapi mual dan tidak muntah.

Mual dan muntah umumnya diawali sebelum pekan ke- 9 kehamilan. Pada 9 dari 10 wanita, pertandanya sudah lenyap pada umur kehamilan 16 pekan. Tetapi, sebagian wanita yang tengah berbadan dua hadapi sekian banyak penyakit sepanjang kehamilan mereka.

Mual serta muntah pada kehamilan dapat jadi permasalahan yang susah buat ditangani. Ini bisa mengganggu kehidupan wanita yang tengah berbadan dua. Ini bisa pengaruhi suasana batin Kamu, karier Kamu, suasana rumah Kamu serta keahlian Kamu untuk menjaga keluarga Kamu. Sokongan serta dorongan dari keluarga serta sahabat bisa membuat koping lebih gampang.

  • Mengandung anak perempuan
  • Kehamilan pertama
  • Pernah atau bunda ataupun kerabat wanita Kamu pernah mual serta muntah pada kehamilan sebelumnya
  • Mempunyai anak kembar ataupun kehamilan kembar lainnya
  • Mempunyai riwayat mabuk perjalanan
  • Memiliki riwayat migrain
  • Memiliki tekanan pikiran ataupun takut mengenai sesuatu
  • Obesitas
  • Hamil ketika umur masih belia


Minuman Agar Tidak Mual Saat Hamil

Nah selama merasa mual tentu membuat sangat tidak nyaman untuk itu kalian perlu minum minuman untuk mengatasi mual saat sedang hamil mudah. Nah ini dia 7 minuman agar tidak mual saat hamil :

Air Kelapa Muda

kelapa muda agar tidak mual
kelapa muda

Minuman yang pertama yang dapat kalian minum saat merasa mual adalah air kelapa muda. Air kelapa muda ini merupakan minuman yang cocok untuk menghilangkan rasa mual serta dapat menggantikan cairan yang hilang setelah muntah. Selain itu air kepala juga banyak mengandung mineral dan dapat membersihkan saluran kemih untuk menurunkan resiko persalinan prematur. Sehingga air kelapa ini banyak sekali manfaatnya untuk dikonsumsi oleh ibu hamil secara rutin.

Air Lemon

minuman agar tidak mual saat hamil lemon
Buah Lemon

Minuman agar tidak mual saat hamil selanjutnya yaitu air lemon. Minuman yang dapat membantu mengatasi mual yaitu perasan air lemon. Air lemon dapat menetralkan dan menenangkan perut dari rasa mual terutama pada ibu hamil. Lemon sangat kaya akan vitamin C yang dapat menjadi antioksidan dan dapat meningkatkan kemampuan tubuh dalam menyerap zat-zat besi dari makanan. Banyak sekali dijual perasan air lemon dalam bentuk kemasan-kemasan namun alangkah lebih baik membuat perasan air lemon langsung dan dibuat sendiri karena lebih alami dan tidak mengandung bahan pengawet atau pun tambahan pemanis buatan.

artikel lainnya : Agar Tidak Mual Saat Hamil

Air Jahe

jahe
jahe

Minuman selanjutnya yaitu air jahe. Air jahe merupakan salah satu minuman yang dapat mengurangi  rasa mual karena jahe mengandung bahan aktif berupa gingerol serta senyawa yang disebut shogaol yang dapat memberikan sensasi hangat ketika diminum. apalagi meminumnya saat dalam keadaan hangat atau jahe hangat.

Kelopak Bunga Saffron

bunga saffron

Minuman selanjutnya yang dapat kalian konsumsi saat mual yaitu kelopak bunga saffron. Selain mengatasi mual, kelopak bunga saffron memiliki banyak manfaatnya seperti mengatasi rasa kembung dan sembelit yang biasanya muncul saat hamil. Namun, tetap perhatikan mengkonsumsi kelopak bunga saffron. Pastikan kalian ibu hamil,  tidak mengonsumsinya secara berlebihan.

Teh

teh
sajian teh

Selanjutnya, kalian pasti tidak asing lagi mendengar minuman ini, yaitu teh. Minuman teh dapat membantu dalam mengatasi mual terutama pada ibu hamil dan kalian dapat mengkonsumsinya dalam keadaan hangat, apabila kalian mengkonsumsi teh, tubuh akan lebih terasa rileks dan perut lebih terasa tenang. 

Kayu Manis

kayu manis
kayu manis

Minuman selanjutnya yaitu kayu manis. Biasanya kayu manis digunakan sebagai bumbu masakan. Nah kali ini kamu dapat memanfaatkannya sebagai minuman alami untuk mengatasi mual. Kalian dapat membuatnya dengan mendidihkan air selama 5 menit lalu kalian dapat menambahkan madu pada didihan air kayu manis tersebut. Kayu manis ini sangat disarankan untuk ibu hamil pada masa hamil muda yang rentan merasakan mual.

Susu

susu agar tidak mual
Susu

Minuman terakhir yang dapat kalian konsumsi ketika mual yaitu susu. Susu merupakan minuman yang dapat meredakan rasa mual buat terutama pada ibu hamil. Kalian dapat menambahkan air mawar juga pada susu karena air mawar dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan kaya akan vitamin C. 

Nah itu tadi 7 minuman yang dapat kalian minum saat merasa mual ketika hamil muda ! Mari dicobaaa. Demikian artikel tentang minuman agar tidak mual saat hamil, semoga bermanfaat.

Leave a Reply